taraf intensitas bunyi 10 sumber bunyi adalah 40 db

taraf intensitas bunyi 10 sumber bunyi adalah 40 db

jawaban

iketahui :
na = 10 sumber bunyi
T2a = 40 dB
nb = 100 sumber bunyi
Ditanya : T2b
Penyelesaian :
Taraf intensitas beberapa sumber bunyi dapat dihitung menggunakan persamaan berikut.
TI2 = TI1 + 10 log n
Keterangan :
TI2 = taraf intensitas bunyi dengan n sumber bunyi (dB)
TI1 = taraf intensitas bunyi satu sumber bunyi (dB)
n = jumlah sumber bunyi

Hitung taraf intensitas sebuah sumber bunyi.
TI2a = TI1 + 10 log na
40 = TI1 + 10 log 10
40 = TI1 + 10
40 – 10 = TI1
30 dB = TI1

Hitung taraf intensitas 100 sumber bunyi.
TI2b = T1 + 10 log nb
TI2 = 30 + 10 log 100
TI2 = 30 + 20
TI2 = 50 dB

Dengan demikian, taraf intensitas untuk 100 sumber bunyi adalah 50 dB.

Baca Juga  Proses pemilihan serat akan dilanjutkan pengolahan kapas menjadi benang yang disebut?